Kamis, 05 September 2019

Septic Tank Biotech Type RC - Series

Septic Tank Biotech (RC - Series)merupakan suatu pengolahan limbah domestik yang  menggunakan Sistem Biotechnological Filtration atau sistem penyaringan menggunakan Bakteri Anaerobic yang di dalamnya terdapat Rumah Bakteri (Media Cell), yang berfungsi sebagai tempat tumbuh dan berkembangnya bakteri juga sebagai tempat regenerasi bakteri tersebut sehingga hasil pengolahan akan lebih optimal.

Dengan menggunakan Media Cell Honey Comb berbentuk Sarang Tawon, maka pengolahan akan lebih maksimal, sehingga hasil pengolahan Septic Tank Biotech sudah ramah lingkungan dan tidak menghasilkan bau yang tidak sedap.

Pada bagian Outlet Septic Tank Biotech dilengkapi dengan Disinfectant Tube untuk mensterilkan air buangan dari Bakteri Patogen.  Dengan desain Oval Horizontal, Septic Tank Biotech type RC - Series tidak memerlukan galian lahan yang terlalu dalam, mudah dalam pemasangan dan bebas perawatan.

Berikut adalah tata cara untuk menginstalasi Septic Tank Biotech Type RC - Series :
  • Gali tanah lebih besar dari ukuran septic tank untuk kedalaman disesuaikan dengan saluran pipa dari WC, buat fondasi dengan ketebalan (5 - 15 cm) sesuai dengan berat tangki.
  • Letakan septic tank  kedalam lubang galian & atur posisi dengan benar, kemudian sambungkan pipa inlet, outlet, vent, dan disinfectan.
  • Isi septic tank dengan air secara bertahap, hingga air keluar melalui pipa outlet, lalu timbun hanya dengan pasir urug, tidak boleh ada kerikil, batu dan benda keras lainnya.
  • Jika permukaan atas akan dilalui kendaraan, area parkir, car port, atau akan dibebani, maka diperlukan beton bertulang sebagai penguat struktur.









HUBUNGI : FRAN 0813 1511 8520 / DAVID 0812 87 700 800

DAPATKAN PENAWARAN KHUSUS
DENGAN MENGHUBUNGI SALES MARKETING KAMI